Cara Membedakan Beras Asli Atau plastik (sintetis) yang membahayakan Kesehatan
Hai sobat sederet info-info, kali ini admin
muhamad bagus akan sedikit memberikan info tentang bagaimana sih cara
membedakan beras asli sama beras palsu (plastik) .
belum lama ini ditemukan peredaran beras yang
di oplos dengan biji plastik, nah hal ini terungkap setelah seorang penjual
nasi uduk dan bubur ayam mencurigai masakannya yang tidak biasa dan tidak
wajar. dia bernama ibu Dewi.
tidak hanya rumput aja yang sintetis sekarang sudah menjamah ke makanan dan efeknya beraspun dijadikan sintetis, besok apalagi ya mungkin ada minuman sintetis haha...
oke menurut pengakuan dan penelitian dari ibu dewi seorang penjual nasi uduk
yang mengungkap keberadaan beras plastik ini, memang sangat tidak biasa, dan
sangat menonjol perbedaan beras asli dan palsu ini, ia membeberkan bagaimana
caranya membedakan beras asli dan beras palsu (plastik), berikut informasi yang dapat admin berikan...
1. Butiran beras yang diduga berbahan plastik
ini sekilas warnanya bening, sementara beras asli berwarna bening bercampur
putih susu.
2. lalu saat beras plastik dimasak untuk
dijadikan bubur, beras ini yang seharusnya kalau beras asli itu langsung hancur
menjadi bubur, nah kalau untuk beras plastik ini tidak hancur menjadi bubur,
jadi masih terlihat kesan malah meleleh.
3. beras plastik biasanya tidak mudah hancur.
nah beras plastik ini juga menimbulkan sakit
perut, dan mual sesa'at setelah anda memakannya, nah semoga anda ibu-ibu rumah
tangga semakin waspada dalam memilihkan makanan untuk keluarga kesayangan anda,
semoga artikel ini bisa membantu ibu-ibu di rumah agar lebih selektif. sekian
dan terima kasih.